Breaking News

Polsek Kuta Selatan Amankan Kegiatan Bali Fun Run Coaltrans Asia 2025

Polsek Kuta Selatan Amankan Kegiatan Bali Fun Run Coaltrans Asia 2025

- Publisher

Rabu, 24 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kuta Selatan – RI-1.com,   Personel Polsek Kuta Selatan bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pengamanan kegiatan Bali Fun Run Coaltrans Asia 2025 yang berlangsung pada Selasa (23/9/2025) pagi, bertempat di Sunset Garden Hotel Intercontinental Resort Bali.

Kegiatan lari bersama ini diikuti oleh peserta Coaltrans Asia 2025 (CT Asia 2025) dengan mengambil titik start dan finish di area Hotel Intercontinental.

Adapun rute yang dilalui peserta yakni dari Hotel Intercontinental Jl. Uluwatu I – Jl. Raya Uluwatu (Watermark) Kedonganan – Jl. Pantai Jimbaran – dan kembali ke Jl. Uluwatu I (Intercon).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sejak dimulainya kegiatan pada pukul 06.40 Wita, jalannya acara terpantau aman, tertib, dan lancar. Kehadiran personel di lapangan bertujuan untuk memastikan kelancaran arus lalu lintas di sekitar lokasi serta memberikan rasa aman kepada peserta maupun masyarakat yang melintas.

(Red)

Berita Terkait

Polda Bali Tegaskan Aturan Lalulintas, Operasi Zebra Agung 2025
Koper Tak Bertuan Gegerkan Munggu, Babinsa dan Tim Gabungan Pasang Garis Polisi
Kasubsatgas Dikmas Berikan Edukasi Keselamatan kepada Ojol di Canggu
Dukung Operasi Zebra Agung 2025, Subsatgas Dokkes Polres Badung Periksa Kesehatan Personel
Pemeriksaan Internal Sipropam, Langkah Awal Jaga Disiplin Personel dalam Ops Zebra Agung 2025
Jelang Hari Raya, Kapolsek Dentim Instruksikan Tingkatkan Kesiapsiagaan dan Gelar Patroli Pasar
Polsek Dentim Gelar Apel KRYD Atensi Balap Liar di Simpang Waribang, Tekan Gangguan Kamtibmas Malam Hari
Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan: ICT Warmadewa College Siap Mendukung Transformasi Digital Smart & Solid

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 13:47 WITA

Polda Bali Tegaskan Aturan Lalulintas, Operasi Zebra Agung 2025

Rabu, 19 November 2025 - 09:20 WITA

Kasubsatgas Dikmas Berikan Edukasi Keselamatan kepada Ojol di Canggu

Rabu, 19 November 2025 - 09:18 WITA

Dukung Operasi Zebra Agung 2025, Subsatgas Dokkes Polres Badung Periksa Kesehatan Personel

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WITA

Pemeriksaan Internal Sipropam, Langkah Awal Jaga Disiplin Personel dalam Ops Zebra Agung 2025

Selasa, 18 November 2025 - 19:15 WITA

Jelang Hari Raya, Kapolsek Dentim Instruksikan Tingkatkan Kesiapsiagaan dan Gelar Patroli Pasar

Selasa, 18 November 2025 - 19:13 WITA

Polsek Dentim Gelar Apel KRYD Atensi Balap Liar di Simpang Waribang, Tekan Gangguan Kamtibmas Malam Hari

Selasa, 18 November 2025 - 18:38 WITA

Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan: ICT Warmadewa College Siap Mendukung Transformasi Digital Smart & Solid

Selasa, 18 November 2025 - 12:44 WITA

Hari Pertama Ops Zebra Agung 2025, Satgas Gakkum Keluarkan 2 ETLE dan 80 Teguran Lisan

Berita Terbaru

Berita Polri

Polda Bali Tegaskan Aturan Lalulintas, Operasi Zebra Agung 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:47 WITA